Hai sahabat Revina FM dimanapun sahabat Berada,semoga hari ini kita tetep semangat, sehat dan optimis.
Kali ini saya (admin) ingin berbagi tentang peralatan Siaran untuk broadcast radio FM .
Siapa tau ada yang berminat untuk mendirikan stasiun radio swasta,mandiri.
Apa aja sich peralatan yang di pakai untuk menunjang siaran radio secara resmi dan Legal .Radio komersil maupun radio komunitas.
°PERALATAN STUDIO,
Peralatan yang meliputi
1.KOMPUTER
spek minimal ram 2GB Hardisc 500gb.
2.Mixer minimal 3 input mic.
Merk,Behringer ,Yamaha dan lain lain
3.Microphon (minimal 2)
Samson (Revina FM)
4.Headphone (minimal 2)
Samson (Revina FM)
5.audio prosesor
Behringer (Revina FM)
°Ruang Pemancar
1.exiter
2.power amplifier
3.stereo coder
°TOWER & ANTENA
1.tower tri angel minimal 30 meter
2.Antena( single ring /double ring,)
_double ring 4 Bay
3.Kabel ANTENA
4.Penangkal petir (wajib)
°SOFTWARE SOFTWARE
1.Adobe audition ,(Untuk recording,mixing audio dll)
2.breakaway broadcasting
3.Pemutar musik/player (radio boss,zarra radio dll.
4.Athan pro
Itu wssaja peralatan dan software untuk menunjang kebutuhan untuk siaran radio .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar